Pendaftaran Anggota

Bagi yang berminat untuk menjadi anggota IAPI Jawa Timur, dapat melakukan pendaftaran melalui link “Registrasi” dan mengisi formulir pendaftaran. Selanjutnya, formulir dan bukti pembayaran uang pendaftaran dikirim ke Sekretariat Ikatan Ahli Pengadaan Indonesia (IAPI) Jawa Timur, melalui alamat kontak IAPI, dan user anggota akan aktif setelah dikonfirmasi oleh Bagian Administrasi berdasarkan pengecekan terhadap formulir dan bukti pendaftaran.

DOWNLOAD FORMULIR PENDAFTARAN

Tinggalkan Balasan