Dalam rangka meningkatkan kemampuan dan keterampilan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dalam penyusunan spesifikasi teknis dan penyusunan Harga Perkiraan Sendiri (HPS) barang/jasa yang akan diadakan sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan perubahannya (Perpres 70 tahun 2012). Ikatan Ahli Pengadaan Indonesia (IAPI) DPD Jawa Timur menyelenggarakan Pelatihan Penyusunan Spesifikasi Teknis dan Penyusunan HPS Barang/Jasa tanggal 25-26 November 2013 bertempat di hotel Twin Surabaya
Arsip
Laman
Tentang Kami
IAPI dibentuk untuk memberi sumbang yang signifikan bagi perbaikan dan penyempurnaan sistem pengadaan barang/jasa di lingkungan pemerintah. Keanggotaan IAPI bersifat terbuka bagi seluruh warga negara indonesia yang memenuhi syarat-syarat umum dan kepemilikan sertifikat ahli pengadaan barang/jasa.